CLICK HERE FOR FREE BLOGGER TEMPLATES, LINK BUTTONS AND MORE! »

Kamis, 26 September 2013

masakan vegetarian india 2

Gorengan Kacang Ijo / Pakora Kacang Ijo

Bahan:
1/2 kg kacang ijo bersih yang diremdam 1/2 hari+
Garam
(bumbu kesukaan anda) 

Cara Membuat :
1. setelah kacang ijo di rendam seharian, pilih, bersihkan dari selain kacang ijo yang masih ada di kacang ijo tersebut. buang airnya. masukan ke dalam blender, isikan air secukupnya (ingat jangan terlalu banyak air). kemudian diblender setelah dirasa cukup.
2. Tuangkan hasil blenderan tersebut kedalam saringan berbentuk KAIN yang ronga kain jangan terlalu ketat sedikit longar. supaya air nya bisa dikeluarkan (air dari blenderan kacang ijo bisa dipakai bahan kuah sayuran lainnya) kemudian diperas sampai airnya sedikit hilang/tidak ada
3. setelah terasa cukup diperas. kemudian pindahkan kacang ijo belnderan yang sudah tak isi kandungan air itu kesebuah wadah campurkan garam secukupnya( atau bumbu kesukaan). buat bentuk lingkar atau kotak atau lainnya.
4. siapkan minyak goreng di wajan yang diisi kunyit yang diiris secukupnya. sudah panas masukan kacang ijo yang sudah di bentuk tadi, dengan perlahan lahan. goreng sampai berwarna agak coklat keemasan. jangan terlalu kering tidak bagus.
5. selesai... kalau mau bisa buat saos tomat manis / pedas untuk colek colek selagi menikmati/melayaninya.
6. inggat berdoa dan offering dulu sebelum dinikmati ya.
salam mencoba dan sukses

Tidak ada komentar:

Posting Komentar